Banyaknya tempat wisata di Jakarta menjadikan kota besar di Indonesia ini sebagai salah satu pusat pariwisata. Dan tentunya hal itu juga membuat Jakarta makin memperbanyak hotel-hotel sebagai salah satu fasilitas tempat menginap sementara bagi para wisatawan. Ada beragam hotel dengan fasilitas yang ditawarakan untuk memberikan kenyamanan, namun tentu saja dengan banyaknya hotel yang berdiri maka ada persaingan harga yang ditawarkan pula. Jika Anda berlibur ke Jakarta dan mencari hotel yang tidak menguras kantong Anda, maka berikut adalah beberapa hotel murah di Jakarta yang bisa menjadi referensi Anda :
Hotel di Jakarta yang bisa anda coba adalah Hotel Shinta. Hotel bintang 1 ini terletak di Mangga Dua, Jakarta Barat. Hotel Shinta memiliki 24 kamar dengan fasilitas free wifi dan internet 24 jam. Selain itu terdapat juga fasilitas laundry, breakfast, safe deposite box, non smoking room dan car hire. Lokasi hotel ini juga cukup bagus karena dekat dengan Glodok Plaza, Museum Keramik dan berjarak 45 menit dari Bandara Soekarno Hatta. Tarif per malamnya cukup murah yaitu Rp 148.000 - Rp 260.000.
Hotel ini terletak di daerah Senen, Jakarta Pusat. Hotel berlantai 4 ini termasuk hotel murah di Jakarta yang mempunyai fasilitas free wifi, coffe shop, car park, car hire, laundry service dan airport transfer. Lokasi Hotel Mustika dekat dengan Stasiun KRL Pasar Senen, Katedral Jakarta, bangunan Kementrian Luar Negeri dan Masjid Istiqlal. Untuk menginap di hotel ini per malamnya seharga Rp 185.000 – Rp 272.000.
Hotel murah di Jakarta yang terletak di Mangga Besar, Jakarta Barat ini merupakan hotel bintang 1 dan mempunyai 19 kamar. Tarif per malamnya sendiri sekitar Rp 185.000. Di hotel ini tersedia hair salon dan beauty salon untuk Anda yang ingin mempercantik penampilan. Selain itu fasilitas seperti free wifi, grocery, serta ATM center juga tersedia. Lokasi Wow Hotel dekat dengan Museum Arsip Nasional, Glodok plaza dan Lokasari Plaza.
Baca juga 13 Tempat Wisata di Jakarta Dan Sekitarnya Yang Menarik Dan Wajib Dikunjungi.
Letaknya di daerah Kayu Manis, Jakarta Timur. Hotel 8 lantai dengan kamar yang berjumlah 75 buah ini termasuk hotel murah di Jakarta karena tarif menginap untuk semalamnya hanya berkisar Rp 155.000 – Rp 285.000. Hotel ini mempunyai fasilitas Ac dan kamar mandi yang menyedeiakan sandal dan perlengkapan mandi gratis. Selain itu lokasi hotel ini berada disekitar beberapa restoran yang membuat pengunjung sekaligus bisa berwisata kulinar. Hotel ini dekat Mall Cempaka Mas Jakarta.
Hotel murah di Jakarta lainnya adalah Hotel Lautze Indah yang berada di Mangga Dua, Jakarta . Untuk menginap per malamnya hanya mengeluarkan biaya sekitar Rp 170.000 – Rp 310.000. Lokasi hotel ini juga dekat dengan Gedung Pancasila, Gedung Kesenian Jakarta, Jakarta Expo Kemayoran serta Kompleks Pasar Baru. Hotel ini menyediakan fasilitas free wifi, layanan laundry, car hire dan diperbolehkan membawa binatang peliharaan.
Hotel ini terletak di kawasan Taman Sari, Jakarta Barat. Hotel bintang 1 ini memiliki 5 lantai dengan jumlah kamar 50 buah. Hotel murah di Jakarta yang memiliki fasilitas yang lengkap dengan free wifi, laundry service, coffee shop, area parkir, family room serta smoking area. Hotel murah di Jakarta ini berdekatan dengan Glodok plaza, Lokasari Plaza, Museum Arsip Nasional dan Museum Bank Mandiri.
Hotel murah di Jakarta yang berbintang 3 ini terletak di daerah Cilandak, Jakarta. Mempunyai 35 kamar dengan tarif menginap per malamnya sekitar Rp 185.000. Fasilitas hotel ini selain free wifi juga terdapat AC disetiap kamarnya dengan LCD TV yang dilengkapi TV satelit. Lokasi hotel sangat cocok untuk Anda yang memang ingin berwisata karena dekat dengan Kebun Binatang Ragunan, Cilandak Town Square dan Lapangan Golf Cilandak.
Hotel murah di Jakarta yang terletak di Menteng, Jakarta ini adalah hotel bintang 1 dengan 14 kamar. Hotel ini memiliki fasilitas penyewaan sepeda, fasilita BBQ, coffe shop, dapur bersama dan tentu saja free wifi. Tarif untuk menginap di hotel ini adalah Rp 148.000 – Rp 310.000 per malamnya. Hotel ini terletak dekat Stasiun Pasar Senen, Pasar Loak, Restoran Sate Khas Senayan dan Face Bar.
Hotel murah di Jakarta yang terletak di Cengkareng, Jakarta Barat, tepat disamping Polsek Cengkareng. Hotel ini adalah hotel bintang 1 dengan fasilitas free wifi, ruang pertemuan, tempat parkir serta coffee shop. Lokasi hotel ini terletak di area Ciputra Mall, Central Park, Cengkareng Golf Club dan Damai Indah Golf Culb. Tarif untuk menginap semalamnya adalah Rp 210.000.
Hotel ini termasuk dalam hotel murah di Jakarta yang terletak di daerah Gajah Mada, Jakarta. Hotel bintang 1 yang bertarif Rp 211.000- Rp 235.000 per malamnya ini mempunyai fasilitas seperti layanan kamar 24 jam, parkir valet, free wifi setiap kamar serta televisi LCD dengan TV satelit. Hotel ini terletak di area yang dekat dengan daerah Pecinan, Mangga Dua Square, Mall Mangga Dua serta ITC Mangga Dua.
Hotel bintang 1 ini mempunyai fasilitas layanan kamar, layanan laundry, smoking area serta free wifi. Hotel murah di Jakarta yang mempunyai tarif Rp 220.000 – Rp 270.000 per malamnya. Hotel yang terletak di daerah Tebet Timur, Jakarta ini berdekatan dengan Pasar Loak, Mall Ambasador, Mega Kuningan Shop dan Pasar Festival Kuningan Sport And Entertaiment.
Hotel ini merupakan hotel murah di Jakarta berbintang 2 yang terletak didaerah Mangga Dua, Jakarta. Hotel dengan 41 kamar ini memasang tarif Rp 221.000- Rp 496.000 per malamnya. Fasilitas yang disediakan adalah free wifi setiap kamar, layanan antar jemput bandara, layanan laundry, smoking area, ruang santai, serta layanan shuttle. Hotel Twins letaknya sangat dekat dengan Taman Fatahillah, Museum Bank Indonesia, Pasar Pagi Mangga Dua dan Café Batavia.
Salah satu hotel murah di Jakarta bintang 3 yang mempunyai fasilitas yang lengkap seperti night club, smoking area, airport tarnsfer, salon, layanan perawatan bayi, restoran serta diperbolehkam membawa binatang peliharaan. Tarif per malamnya di hotel ini dimulai dari kisaran Rp 215.000. Antoni Hotel terletak di area yang berdekatan dengan Pecinan, Pasar Pagi Mangga Dua, Mangga Dua Mall dan Museum Bank Indonesia.
Hotel murah di Jakarta ini terletak di daerah Gajah Mada, Jakarta Barat. Hotel ini mempunyai 33 kamar dengan fasilitas restoran, free wifi, ruang pertemuan, coffe shop, serta ATM Center. Untuk menginap di hotel ini hanya perlu mengeluarkan Rp 199.000 per malamnya. Selain itu lokasi hotel ini juga berdekatan dengan Pecinan, Museum Bank Indonesia, Komplek Pasar Baru dan Mall Mangga Dua.
Hotel ini terletak di kawasan Bandara Internasional Soekarno Hatta. Salah satu hotel murah di Jakarta yang memiliki fasilitas berupa penyewaan Wi-fi portable, layanan laundry, toko serbaguna, coffee shop, antar jemput bandara serta check-in dan check-out dengan cepat, Tarif per malamnya adalah Rp 198.000.
Sumber Referensi : agoda , traveloka , yoshiwafa
Daftar Hotel Murah Di Jakarta Untuk Para Wisatawan, Photo credit |
Hotel Murah Di Jakarta
1. Hotel Shinta
Hotel di Jakarta yang bisa anda coba adalah Hotel Shinta. Hotel bintang 1 ini terletak di Mangga Dua, Jakarta Barat. Hotel Shinta memiliki 24 kamar dengan fasilitas free wifi dan internet 24 jam. Selain itu terdapat juga fasilitas laundry, breakfast, safe deposite box, non smoking room dan car hire. Lokasi hotel ini juga cukup bagus karena dekat dengan Glodok Plaza, Museum Keramik dan berjarak 45 menit dari Bandara Soekarno Hatta. Tarif per malamnya cukup murah yaitu Rp 148.000 - Rp 260.000.
2. Hotel Mustika
Hotel ini terletak di daerah Senen, Jakarta Pusat. Hotel berlantai 4 ini termasuk hotel murah di Jakarta yang mempunyai fasilitas free wifi, coffe shop, car park, car hire, laundry service dan airport transfer. Lokasi Hotel Mustika dekat dengan Stasiun KRL Pasar Senen, Katedral Jakarta, bangunan Kementrian Luar Negeri dan Masjid Istiqlal. Untuk menginap di hotel ini per malamnya seharga Rp 185.000 – Rp 272.000.
3. Wow Hotel
Hotel murah di Jakarta yang terletak di Mangga Besar, Jakarta Barat ini merupakan hotel bintang 1 dan mempunyai 19 kamar. Tarif per malamnya sendiri sekitar Rp 185.000. Di hotel ini tersedia hair salon dan beauty salon untuk Anda yang ingin mempercantik penampilan. Selain itu fasilitas seperti free wifi, grocery, serta ATM center juga tersedia. Lokasi Wow Hotel dekat dengan Museum Arsip Nasional, Glodok plaza dan Lokasari Plaza.
Baca juga 13 Tempat Wisata di Jakarta Dan Sekitarnya Yang Menarik Dan Wajib Dikunjungi.
4. Hotel New Idola
Letaknya di daerah Kayu Manis, Jakarta Timur. Hotel 8 lantai dengan kamar yang berjumlah 75 buah ini termasuk hotel murah di Jakarta karena tarif menginap untuk semalamnya hanya berkisar Rp 155.000 – Rp 285.000. Hotel ini mempunyai fasilitas Ac dan kamar mandi yang menyedeiakan sandal dan perlengkapan mandi gratis. Selain itu lokasi hotel ini berada disekitar beberapa restoran yang membuat pengunjung sekaligus bisa berwisata kulinar. Hotel ini dekat Mall Cempaka Mas Jakarta.
5. Hotel Lautze Indah
Hotel murah di Jakarta lainnya adalah Hotel Lautze Indah yang berada di Mangga Dua, Jakarta . Untuk menginap per malamnya hanya mengeluarkan biaya sekitar Rp 170.000 – Rp 310.000. Lokasi hotel ini juga dekat dengan Gedung Pancasila, Gedung Kesenian Jakarta, Jakarta Expo Kemayoran serta Kompleks Pasar Baru. Hotel ini menyediakan fasilitas free wifi, layanan laundry, car hire dan diperbolehkan membawa binatang peliharaan.
6. Hotel Hollywood
Hotel ini terletak di kawasan Taman Sari, Jakarta Barat. Hotel bintang 1 ini memiliki 5 lantai dengan jumlah kamar 50 buah. Hotel murah di Jakarta yang memiliki fasilitas yang lengkap dengan free wifi, laundry service, coffee shop, area parkir, family room serta smoking area. Hotel murah di Jakarta ini berdekatan dengan Glodok plaza, Lokasari Plaza, Museum Arsip Nasional dan Museum Bank Mandiri.
7. Maven Cilandak Hotel
Hotel murah di Jakarta yang berbintang 3 ini terletak di daerah Cilandak, Jakarta. Mempunyai 35 kamar dengan tarif menginap per malamnya sekitar Rp 185.000. Fasilitas hotel ini selain free wifi juga terdapat AC disetiap kamarnya dengan LCD TV yang dilengkapi TV satelit. Lokasi hotel sangat cocok untuk Anda yang memang ingin berwisata karena dekat dengan Kebun Binatang Ragunan, Cilandak Town Square dan Lapangan Golf Cilandak.
8. Capsule Hotel Old Batavia
Hotel murah di Jakarta yang terletak di Menteng, Jakarta ini adalah hotel bintang 1 dengan 14 kamar. Hotel ini memiliki fasilitas penyewaan sepeda, fasilita BBQ, coffe shop, dapur bersama dan tentu saja free wifi. Tarif untuk menginap di hotel ini adalah Rp 148.000 – Rp 310.000 per malamnya. Hotel ini terletak dekat Stasiun Pasar Senen, Pasar Loak, Restoran Sate Khas Senayan dan Face Bar.
9. Augusta Cengkareng Hotel
Hotel murah di Jakarta yang terletak di Cengkareng, Jakarta Barat, tepat disamping Polsek Cengkareng. Hotel ini adalah hotel bintang 1 dengan fasilitas free wifi, ruang pertemuan, tempat parkir serta coffee shop. Lokasi hotel ini terletak di area Ciputra Mall, Central Park, Cengkareng Golf Club dan Damai Indah Golf Culb. Tarif untuk menginap semalamnya adalah Rp 210.000.
10. Ru-Jia Indonesia Hotel
Hotel ini termasuk dalam hotel murah di Jakarta yang terletak di daerah Gajah Mada, Jakarta. Hotel bintang 1 yang bertarif Rp 211.000- Rp 235.000 per malamnya ini mempunyai fasilitas seperti layanan kamar 24 jam, parkir valet, free wifi setiap kamar serta televisi LCD dengan TV satelit. Hotel ini terletak di area yang dekat dengan daerah Pecinan, Mangga Dua Square, Mall Mangga Dua serta ITC Mangga Dua.
11. LeGreen Suite Tebet
Hotel bintang 1 ini mempunyai fasilitas layanan kamar, layanan laundry, smoking area serta free wifi. Hotel murah di Jakarta yang mempunyai tarif Rp 220.000 – Rp 270.000 per malamnya. Hotel yang terletak di daerah Tebet Timur, Jakarta ini berdekatan dengan Pasar Loak, Mall Ambasador, Mega Kuningan Shop dan Pasar Festival Kuningan Sport And Entertaiment.
12. Hotel Twins
Hotel ini merupakan hotel murah di Jakarta berbintang 2 yang terletak didaerah Mangga Dua, Jakarta. Hotel dengan 41 kamar ini memasang tarif Rp 221.000- Rp 496.000 per malamnya. Fasilitas yang disediakan adalah free wifi setiap kamar, layanan antar jemput bandara, layanan laundry, smoking area, ruang santai, serta layanan shuttle. Hotel Twins letaknya sangat dekat dengan Taman Fatahillah, Museum Bank Indonesia, Pasar Pagi Mangga Dua dan Café Batavia.
13. Antoni Hotel
Salah satu hotel murah di Jakarta bintang 3 yang mempunyai fasilitas yang lengkap seperti night club, smoking area, airport tarnsfer, salon, layanan perawatan bayi, restoran serta diperbolehkam membawa binatang peliharaan. Tarif per malamnya di hotel ini dimulai dari kisaran Rp 215.000. Antoni Hotel terletak di area yang berdekatan dengan Pecinan, Pasar Pagi Mangga Dua, Mangga Dua Mall dan Museum Bank Indonesia.
14. Hotel Rovi Boutique
Hotel murah di Jakarta ini terletak di daerah Gajah Mada, Jakarta Barat. Hotel ini mempunyai 33 kamar dengan fasilitas restoran, free wifi, ruang pertemuan, coffe shop, serta ATM Center. Untuk menginap di hotel ini hanya perlu mengeluarkan Rp 199.000 per malamnya. Selain itu lokasi hotel ini juga berdekatan dengan Pecinan, Museum Bank Indonesia, Komplek Pasar Baru dan Mall Mangga Dua.
15. Huswah Transit Hotel
Hotel ini terletak di kawasan Bandara Internasional Soekarno Hatta. Salah satu hotel murah di Jakarta yang memiliki fasilitas berupa penyewaan Wi-fi portable, layanan laundry, toko serbaguna, coffee shop, antar jemput bandara serta check-in dan check-out dengan cepat, Tarif per malamnya adalah Rp 198.000.
Sumber Referensi : agoda , traveloka , yoshiwafa